Sebatangkara, Yatim Piatu Ini Jualan Abu Cuci Piring Demi Bisa Makan

Sebatangkara, Yatim Piatu Ini Jualan Abu Cuci Piring Demi Bisa Makan

Terkumpul Rp 31.282.583
Kebutuhan Rp 50.000.000
speaker
Semakin banyak yang berdonasi , semakin besar nilai manfaat yang bisa disalurkan oleh gerakan ini.

Tentang Program

"Ayah dan ibu udah gaada bang, nenek dan kakek juga baru saja kemarin meninggal. Aku tinggal sama bibi tapi diusir," 😭

Sungguh malang nasib anak ini. Namanya Nasuha (14). Di usia sekecil ini ia harus hidup sebatangkara karena kedua orangtuanya meninggal. Ayahnya meninggal saat ia masih di dalam kandungan ibunya karena kecelakaan lalu lintas. Kemudian, disusul sang ibu 10 tahun kemudian.

Sejak itu, Nasuha tinggal bersama neneknya. Tetapi, karena nenek nya juga meninggal, ia tinggal bersama kakek. Sayangnya belum lama ini sang kakek pun meninggal dunia karena sakit-sakitan.

Nasuha sudah tidak tahu lagi harus tinggal dimana dan bersama siapa. Pasalnya, semenjak kakek meninggal ia tinggal bersama bibinya. Tidak lama kemudian, ia diusir dari sana padahal ia tidak melakukan kesalahan apapun.

Kini ia tinggal di kontrakan yang biaya sewanya 150 ribu per bulan. Karena tidak bersekolah karena keterbatasan ekonomi, Nasuha berjualan abu cuci piring demi bertahan hidup.

Abu cuci piring itu milik orang lain, ia hanya menjualkannya saja. Upah yang ia dapatkan hanya 20 ribu per hari. Itulah yang ia gunakan untuk membeli beras dan membayar kontrakan. Sisanya, ia tabung.

"Biasanya aku nabung 5 ribu bang per hari, sisanya aku pake buat beli beras dan bayar kontrakan,"


#PejuangKebaikan, Nasuha berharap ia bisa hidup layaknya anak normal lainnya. Kasih sayang ibu dan ayah itulah yang ia rindukan.

Mari bersama menjadi ayah dan ibu untuk Nasuha agar ia bisa sekolah kembali dan hidup layak dengan cara :
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya

Disclaimer :
Fundraising ini merupakan bagian dari penggalangan dana Rumah Yatim. Kelebihan donasi yang terhimpun akan disalurkan ke penerima manfaat program-program Rumah Yatim lainnya.

Info Selengkapnya Hubungi :
Admin (0813-1255-7811) / (0821-3211-5439)

Selengkapnya
disclaimer
Disclaimer:  Campaign ini adalah bagian dari program Yayasan Rumah Yatim yang bertujuan untuk membantu yatim & Dhuafa di Indonesia.

Fundraiser

Yuk Jadi Fundraiser
Bagikan Program

Berita Program

Program Dirilis

04 Apr 2024

Donatur

456

Diah erma

Rp 200.006
53 menit yang lalu

Hamba Allah

Rp 50.000
1 jam yang lalu

jb soetardi

Rp 100.000
2 jam yang lalu

Doa-doa #PejuangKebaikan

Aamin Kan dan bantu likenya

Rahmini avatar

Rahmini

2 jam yang lalu
Semoga jd anak yg sukses kedepannya, dan lancar rezeki hamba serta senantiasa dlm lindunganMu ya Allah
diaminkan 0 kali
Wenny T avatar

Wenny T

9 jam yang lalu
Sebatangkara, Yatim Piatu Ini Jualan Abu Cuci Piring Demi Bisa Makan
diaminkan 0 kali
mega avatar

mega

14 jam yang lalu
Insya Allah tumbuh menjadi anak Soleh, sehat, sukses dan Bahagia Dunia Akhirat, yah Nak.. Aamiin
diaminkan 0 kali
Rini Tjiptadi avatar

Rini Tjiptadi

1 hari yang lalu
Semoga donasi ini bisa membantu
diaminkan 0 kali
Anonymous avatar

Anonymous

1 hari yang lalu
Semoga Allah memberkahi dan merahmati
diaminkan 0 kali
Hamba Allah avatar

Hamba Allah

1 hari yang lalu
Semoga sukses
diaminkan 0 kali
Anonymous avatar

Anonymous

1 hari yang lalu
semoga bermanfaat jariah ini.. Allah mudahkanlah segala urusan saudara hamba yatim ini..
diaminkan 0 kali
Ety Mei avatar

Ety Mei

2 hari yang lalu
Semoga bermanfaat walau ga banyak, semoga kelak adek jd orang sukses, semoga hajat sy utk menunaikan ibadah haji tahun diijaba Allah, Aamiin 🤲
diaminkan 0 kali
Dahliana Lia Abdullah avatar

Dahliana Lia Abdullah

2 hari yang lalu
Semoga bermanfaat dan berkah utk adek Yatim ,, semoga kita semua d berikan kesehatan dan Rezeki berkah berlimpah,, Dan d kabulkan sgl Hajad Dan doa,, Aamiin YRA
diaminkan 0 kali
Rucitawati Ravei avatar

Rucitawati Ravei

2 hari yang lalu
Semoga barokah manfaat dan jd amal jariyah..aamiin..
diaminkan 0 kali