Pilu! Bocah 13 Tahun Ini Jualan Es Demi Rawat Ayah TBC

Pilu! Bocah 13 Tahun Ini Jualan Es Demi Rawat Ayah TBC

Rawat ayah sakit TBC, bantu perjuangan Nova
Dana Tersedia
Rp 0
Rincian Penggunaan Data
logo ry

Rumah Yatim

ORG
Identitas terverifikasi

Detail Cerita Campaign

Kontrakan menunggak, bantu perjuangan Nova😭


Nova (13) seorang anak yang harus banting tulang cari nafkah sendirian di usianya.

Sudah 7 tahun lamanya, ayah nya tak bisa bekerja karena sakit paru-paru yang diderita.

Ayahnya pun tak bisa berjalan karena kecelakaan kerja, ia terjatuh saat menjadi kuli bangunan.


Nova harus kuat, walaupun sendirian.

Setiap hari ia keliling berjualan es mambo yang dijual nya ke tiap orang yang ditemuinya di jalan. Es yang dijual milik orang, ia hanya buruh kecil, satu es nya dijual 1.000, sehari Nova dapat 10-15 rb.


Ayahnya hanya dirawat dirumah saja karena tak ada biaya dan tak punya BPJS.

Selama ini Nova yang merawat ayahnya. “ pengen sekali bawa ayah berobat” lirih Nova.

Demi bertahan, Nova juga rela berhenti sekolah saat kelas 2 SD. Walaupun di hatinya ingin sekali melanjutkan sekolah lagi tapi, kasian ayah.


Belum lagi, Nova harus kumpulkan uang untuk bayar kontrakan, sudah 3 bulan ini menunggak, belum ada uang. Nova takut diusir pemilik kontrakan.😔

Untuk makan pun, Nova dan ayah sering hanya makan nasi dengan garam atau kerupuk, bahkan tanpa lauk. Nova tak punya uang untuk belikan ayah lauk yang enak.


#PejuangKebaikan juga bisa membantu anak tangguh ini dengan cara :

1. Klik "Donasi Sekarang"

2. Masukkan nominal donasi

3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)

4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail

5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya


Disclaimer :

Fundraising ini merupakan bagian dari penggalangan dana Rumah Yatim. Kelebihan donasi yang terhimpun akan disalurkan ke penerima manfaat program-program Rumah Yatim lainnya.


Info Selengkapnya Hubungi :

Admin (087839671808)

Selengkapnya

Galang dana ini dishare melalui promosi iklan

Fundraiser

Yuk Jadi Fundraiser
Bagikan Program

Berita Program

Program Dirilis

20 Nov 2024

Donatur

0
Empty

Jadilah Donatur Pertama

Doa-doa #PejuangKebaikan

Aamin Kan dan bantu likenya

Empty