Detail Cerita Campaign
MIRIS!! BANGUNAN HAMPIR ROBOH SANTRI TERANCAM KEHILANGAN TEMPAT TINGGAL 😭💔
Pondok Pesantren Darul Falah Ciwalang ini salah satu ponpes yang berdiri di pelosok Banten.

Di pondok ini 50 santri tinggal dan menimba ilmu. Sudah 10 tahun bangunan ini berdiri namun, kondisi bangunan yang digunakan tak layak dan memprihatinkan.

Mulai keropos, atapnya bocor, dan dinding-dindingnya rapuh. Namun, yang paling mengkhawatirkan adalah ketidakadaan MCK yang layak.

Setiap hari para santri harus berjalan sekitar 1 km untuk mengambil air dikubangan sekitar hutan untuk mandi dan berwudhu. Namun, hal itu tak memadamkan semangat para santri untuk belajar.
Selain itu, musibah pun menimpa pada tanggal 10 Juni 2024, sebuah pohon kelapa yang tumbuh di samping pondok roboh dan menimpa salah satu kamar santri.

Meski tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut, namun kerusakan yang ditimbulkan cukup parah. Kamar yang tertimpa pohon itu kini tak bisa lagi digunakan.

Harapan para santri ingin bisa memiliki MCK layak dan bangunan layak agar bisa terus semangat menimba ilmu.
#PejuangKebaikan maukah kamu ikut patungan bangun MCK layak buat para santri dhuafa ini? Mari berikan sedekah terbaikmu dengan cara :
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya
Info Selengkapnya Hubungi :
Admin (0813-1255-7811) / (0821-3211-5439)