Detail Cerita Campaign
Bagi sebagian dari kita, fidyah adalah kewajiban yang harus ditunaikan. Namun bagi banyak saudara dhuafa di Sumatera, fidyah menjadi harapan untuk bisa makan dengan layak.
Di tengah keterbatasan ekonomi dan kondisi hidup yang berat, satu porsi makanan dari fidyah sangat berarti untuk menguatkan hari-hari mereka.
Masih banyak lansia, keluarga dhuafa, dan mereka yang tak mampu berpuasa karena udzur, hidup dalam kondisi serba kekurangan. Tak jarang, kebutuhan makan sehari-hari pun sulit terpenuhi.
Di sinilah fidyah hadir, bukan hanya sebagai penunaian kewajiban, tetapi juga sebagai bentuk kepedulian yang nyata.
Melalui program ini, fidyah mu akan disalurkan dalam bentuk makanan siap santap kepada mereka yang benar-benar membutuhkan. Setiap fidyah yang dititipkan menjadi penguat bagi saudara-saudara kita agar bisa bertahan dan menjalani hari dengan lebih layak.
Mari tunaikan fidyah dengan penuh makna. Karena dari fidyahmu, ada perut yang kenyang, ada beban yang terangkat, dan ada harapan yang kembali tumbuh di Sumatera.
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya
Info Selengkapnya Hubungi :
Admin (087839671808)