Detail Cerita Campaign
Kenalin, bocah tangguh ini namanya Rifatul (11). sepulang sekolah, ia harus keliling menjajakan pentol untuk dijual.
Pentol yang ia bawa milik orang, ia hanya buruh upahan saja.

Ayahnya meninggal saat Rifatul berusia 4 tahun karena sakit komplikasi, saat itu ia hanya tinggal bersama ibunya. Pilunya, setelah itu ibu pergi entah kemana.😔

Sejak itu ia harus berjuang sendirian untuk bertahan hidup dan tetap sekolah. Sebungkus pentol harganya 1.000, sehari hanya diupah Rp.4.000 - 6.000 itupun kalo pentolnya habis terjual.

Upahnya digunakan untuk makan dan kebutuhan sekolah sehari-hari.
Seringkali ia rindu ayahnya. Rifatul hanya berdoa untuk ayah dan ibunya.

Saat ini Rifatul tinggal bersama bibinya, tapi ia memilih tetap berjuang cari nafkah dan tak mau membebani bibinya.
Sebenarnya ia pernah tinggal bersama kakaknya namun, sekarang sudah menikah dan ikut suaminya.
Rifatul harus kuat walaupun harus bertahan hidup tanpa orang tua.
Guys, bantu perjuangan Rifatul, yatim penjual pentol ini yuk.
#PejuangKebaikan, juga bisa sama-sama bantu Rifatul dengan cara :
1. Klik "Donasi Sekarang"
2. Masukkan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran (GO-PAY/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/DANA/ShopeePay)
4. Kamu akan mendapatkan laporan via E-mail
5. Transfer sesuai 3 kode unik untuk memudahkan sistem dalam pencatatannya dan tepat sasaran dalam penyalurannya
Disclaimer :
Fundraising ini merupakan bagian dari penggalangan dana Rumah Yatim. Kelebihan donasi yang terhimpun akan disalurkan ke penerima manfaat program-program Rumah Yatim lainnya.
Info Selengkapnya Hubungi :
Admin ( 082261204362 )